Squad Dragon Black Pangkep Gelar Jumat Berkah Subuh dan Bakti Sosial di Masjid Besar Bungoro

    Squad Dragon Black Pangkep Gelar Jumat Berkah Subuh dan Bakti Sosial di Masjid Besar Bungoro
    Squad Dragon Black Pangkep Gelar Jumat Berkah Subuh dan Bakti Sosial di Masjid Besar Bungoro

    PANGKEP— Komunitas Squad Dragon Black Pangkep kembali melaksanakan kegiatan rutin yang bertajuk Jum’at Berkah subu dan bakti sosial dengan berbagi nasi kotak kepada para jamaah dan warga seusai melaksanakan shalat shubuh di Masjid AR RIDWAN tepatnya di jalan perapatan Bungoro, kecamatan Bungoro, kabupaten pangkep, Jum’at (23/8/2024), Pagi.

    Kegiatan tersebut dipimpin Ketua Squad Dragon Black, St Aisyah Sekertaris, Dr. Muh. Alwi Fatahillah, Mahmud Djaya S.Pd, puang Ulla, Andi kiki, , diikuti para personil Team Squad Dragon Pangkep.

    Ketua Team Squad Dragon, Melalui St.Aisyah mengatakan bahwa kegiatan ini sebagai bentuk kepedulian Team Squad Dragon Black untuk berbagi rezeki dengan masyarakat yang sedang menjalankan aktivitas untuk bisa sekadar makan pagi.

    “Kegiatan Jum’at Berkah ini juga merupakan kegiatan rutin Team Squad Dragon, untuk sedikit berbagi rezeki serta sebagai bentuk rasa syukur kami karena telah diberikan kesehatan, keselamatan serta kelancaran dalam menjalankan tugas, ” katanya.

    Beliau berharap, kegiatan tersebut dapat bermanfaat bagi masyarakat, sekaligus sebagai sarana silaturahmi Team Squad Dragon Black dengan masyarakat.

    Sementara itu, St Aisyah bersama para personil para Team Squad Dragon Black Pangkep juga mengingatkan masyarakat agar tetap terus bersinergi dalam menjaga situasi aman agar tetap kondusif menjelang pada saat dan pasca Pilkada 2024, serta tetap waspada dengan provokasi yang memecah belah persatuan bangsa. ” Tutupnya.(Ilham/ Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Peringati HUT RI ke 79 di Pangkep, Kepsek...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Dampingi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Panglima TNI Dorong Swasembada Pangan Nasional Melalui Bibit Padi Unggul Sinar Mentari
    Kapolres Pelabuhan Makassar Bagikan Tips Aman Berkendara di Tengah Hujan Deras
    Prestasi Gemilang Semen Tonasa, Inovasi Berbuah Penghargaan di Ajang Nasional
    Kejati Sulsel  Lakukan Penyidikan Dugaan Tindak Pidana Korupsi di PT Surveyor Indonesia Cabang Makassar
    Bhabinkamtibmas Jalin Silaturahmi dan Tatap Muka Bersama Warga Binaan di Pulau Sapuka
    Siaran Press, Tim Tabur Intelijen Kejati Sulsel Amankan Buronan Terpidana Kasus Korupsi Pembangunan Pasar Dua Boccoe dan Pasar Bengo  Bone
    Deretan Selebgram Dan Beberapa Wanita Cantik Yang Memakai Skincare Riran Glow Yang berlisensi BPOM
    Kapolres Pelabuhan Makassar Bagikan Tips Aman Berkendara di Tengah Hujan Deras
    Prestasi Gemilang Semen Tonasa, Inovasi Berbuah Penghargaan di Ajang Nasional
    Caleg Partai Demokrat  Pangkep Dapil Satu No Urut 10  Rifaldi Rahmat Ramadhan   Beri  Pesan Diakhir Tahun
    Krisis Air Bersih Musim Kemarau, Ketua Pandawa Pattingalloang Kallang Kerahkan Anggotanya Bantu Masyarakat Air Bersih Gratis
    Sat Binmas Polres Pangkep Lasanakan Kegiatan Pembinaan dan Penyuluhan Kepada Petugas Parkir
    Kasus Pemeriksaan Perkara Dugaan Tindak Pidana Korupsi Penyimpangan Penetapan Harga Jual Pasir Laut Takalar 2020,  Penuntut Umum Kejati Sulsel Hadirkan 3 Saksi
    Kajati Sulsel Leonard Eben Ezer Simanjuntak Inisiasi Forum Group Diskusi Pencegahan Tindak Pidana Korupsi di Sulsel
    Mantan Stap Khusus Bupati Pangkep  Muhammad Arsyad Yunus Siap Maju Caleg Dapil Sulsel VI
    Kasat Lantas Polres Pangkep Gelar Ops Zebra Pallawa 2023 di  Jalur Poros Provinsi Kota Pangkep 

    Ikuti Kami